Assalamualaikum, wr, wb. Salam Cyber untuk sahabat blogger semua. Gue barusan terima tugas alpro. Gue an teman sekampus memiliki permasalahan yang sama, ehm yaitu tugas pertama untuk pertemuan pertama. Dan tugasnya adalah algoritma penghitung karakter ?
Oke, secara umum langkah yang akan dilakukan oleh program kita adalah membaca masukkan, lalu memulai menjumlahkan dari karakter pertama sampai akhir. Mengingat ada banyak karakter yang diketahui oleh program pascal karena itu kita akan membagi dua karakter:
- Karakter huruf dengan banyak karakter 'A' to 'Z', 'a' to 'z'. Mengapa huruf kapital dan kecil dibedakan? Karena program pascal membedakan keduanya dengan arti apabila dalam suatu teks terdapat karakter 'A' dan 'a', maka program pascal akan menghitung keduanya.
- Karakter selain dari karakter diatas.
Berikut adalah Algoritmanya:
Algoritma penghitungkarakter
DEKLARASI
stringInput, x: string
jumlahHuruf,jumlahNonHuruf,jumlah, i: integer
DESKRIPSI
read(stringInput)
x:<--stringInput
jumlah<--0
for i<-- 1 to length (x) do
if (x[i] in ['A'..'Z','a'..'z']) then jumlah<--jumlah + 1
endif
jumlahHuruf<--jumlah
jumlah<--0
for i:= 1 to length (x) do
if (not(x[i] in ['A'..'Z','a'..'z'])) then jumlah<--jumlah + 1
endif
jumlahNonHuruf<--jumlah
write(jumlahNonHuruf+jumlahHuruf)
endfor
endfor